27 Mei 2010

Teka Teki Imam Ghazali

Salam Blogger...

Pagi Khamis nan indah ini sha dah share islamic information regarding Teka Teki Imam Ghazali...dan Hukum Mewarnakan Rambut
Moga kita sumer mendapat ikhtibar dan pengajaran dari cerita di bawah..
Enjoy reading...
Teka Teki Imam Ghazali
Suatu hari, Imam Al-Ghazali berkumpul dengan murid-muridnya lalu beliau bertanya (Teka Teki ) :
Imam Ghazali = " Apakah yang paling dekat dengan diri kita di dunia ini ?
Murid 1 = " Orang tua "
Murid 2 = " Guru "
Murid 3 = " Teman "
Murid 4 = " Kaum kerabat "
Imam Ghazali = " Semua jawapan itu benar.
Tetapi yang paling dekat dengan kita ialah MATI ..Sebab itu janji Allah bahawa setiap yang bernyawa pasti akan mati ( Surah Ali-Imran :185).
Imam Ghazali = " Apa yang paling jauh dari kita di dunia ini ?"
Murid 1 = " Negeri Cina "
Murid 2 = " Bulan "
Murid 3 = " Matahari "
Murid 4 = " Bintang-bintang "
Iman Ghazali = " Semua jawaban itu benar.
Tetapi yang paling benar adalah MASA LALU.
Bagaimanapun kita, apapun kenderaan kita, tetap kita tidak akan dapat kembali ke masa yang lalu.
Oleh sebab itu kita harus menjaga hari ini, hari esok dan hari-hari yang akan datang dengan perbuatan yang sesuai dengan ajaran Agama".
Iman Ghazali = " Apa yang paling besar didunia ini ?"
Murid 1 = " Gunung "
Murid 2 = " Matahari "
Murid 3 = " Bumi "
Imam Ghazali = " Semua jawaban itu benar....
tapi yang besar sekali adalah HAWA NAFSU (Surah Al A'raf: 179). Maka kita harus hati-hati dengan nafsu kita, jangan sampai nafsu kita membawa ke neraka."
IMAM GHAZALI" Apa yang paling berat didunia? "
Murid 1 = " Baja "
Murid 2 = " Besi "
Murid 3 = " Gajah "
Imam Ghazali = " Semua itu benar..tapi yang paling berat adalah MEMEGANG AMANAH (Surah Al-Azab : 72 ).
Tumbuh-tumbuhan, binatang, gunung, dan malaikat semua tidak mampu ketika Allah SWT meminta mereka menjadi khalifah pemimpin) di dunia ini. Tetapi manusia dengan sombongnya berebut-rebut menyanggupi permintaan Allah SWT sehingga banyak manusia masuk ke neraka kerana gagal memegang amanah."
Imam Ghazali = " Apa yang paling ringan di dunia ini ?"
Murid 1 = " Kapas"
Murid 2 = " Angin "
Murid 3 = " Debu "
Murid 4 = " Daun-daun"
Imam Ghazali = " Semua jawaban kamu itu benar, tapi yang paling ringan sekali didunia ini adalah MENINGGALKAN SOLAT . Gara-gara pekerjaan kita atau urusan dunia, kita tinggalkan solat "
Imam Ghazali = " Apa yang paling tajam sekali di dunia ini? "
Murid- Murid dengan serentak menjawab = " Pedang "
Imam Ghazali = " Itu benar, tapi yang paling tajam sekali didunia ini adalah LIDAH MANUSIA . Kerana melalui lidah, manusia dengan mudahnya menyakiti hati dan melukai perasaan saudaranya sendiri "
Sampaikanlah walau satu ayat".. ....

Hukum Mewarnakan Rambut
Marilah menambahkan ilmu di dada....
Soalan: Suami saya meminta agar saya mewarnakan rambut. Dia sukakan warna berambut perang, sedangkan saya berambut hitam. Boleh saya mewarnakan rambut dengan pewarna yang ada di pasaran bagi memenuhi hasratnya?.
Faridah, Shah Alam.
Jawapan: Puan amat digalakkan mewarnakan rambut dalam keadaan yang disebut di atas. Puan memperolehi pahala jika melakukan sebagai mentaati suami dalam perkara yang baik untuk rumahtangga.
Mewarna adalah diizinkan dalam Islam, bahkan RasuluLah pernah menggalakkannya bagi menyanggahi iktikad Yahudi dan Kristian pada zaman tersebut yang menganggap mewarna rambut yang beruban sesuatu yang salah dalam agama.
Dalam hadith yang diriwayatkan oleh al-Imam al-Bukhari dan Muslim, RasuluLah s.a.w bersabda: “Sesungguhnya Yahudi dan Nasrani tidak mewarnakan rambut, maka berbezalah dengan mereka”. Berdasarkan hadith ini, para ulama menyatakan disunatkan bagi mereka yang beruban mewarnakan rambutnya. Cuma dalam hadith yang sahih seperti yang diriwayatkan al-Imam Muslim baginda menyebut mengenai mewarna rambut : “Hindarilah warna hitam”. Ini bagi mengelakkan orang yang dah lanjut usia menipu orang lain tentang hakikat dirinya.
Adapun puan yang bertanya boleh mewarnakan rambut dengan apa warna yang disukai suami puan. Hadith-hadith tidak pernah mensyaratkan jenis pewarna tertentu seperti inai atau tumbuh-tumbuhan yang lain. Maka pewarna yang ada di pasaran selagi tidak meninggalkan kesan najis dan mencegah air sampai ke rambut boleh digunakan.
Sumber dipetik dari :
http://drmaza.com/himpunan_fatwa/?cat=22

1 Komen Anda:

kepuasan saya dari mencari informasi baru terwujud setelah meluhat dan membaca isi dari blog ini dan sekarang syukur masalah saya sudah selesai. thanks ya informasinya

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More